05.11.2024
Momen lamaran merupakan salah satu peristiwa yang paling berharga. Menandakan keseriusan hubungan, momen pertunangan merupakan langkah penting bagi sepasang kekasih. Maka itu, memilih cincin emas tunangan dengan berlian akan menjadi kenangan spesial sebelum Anda melamar kekasih. Pasalnya, cincin tunangan merupakan simbol cinta dan memiliki peran yang sangat penting.
Model cincin emas tunangan dengan berlian terus berkembang seiring berjalannya waktu. Mulai dari desain yang klasik hingga modern, dengan range harga beragam seperti cincin tunangan harga 1 juta, koleksi cincin emas tunangan dengan berlian kini semakin variatif. Di antara beragam pilihan, ada model cincin emas tunangan dengan berlian yang selalu menjadi favorit dan tak lekang oleh waktu. Berikut inspirasi cincin emas tunangan emas dengan berlian yang paling populer.
Cincin emas tunangan dengan berlian model solitaire punya desain minimalis. Desainnya yang memiliki khas dengan tatahan batu permata terletak di tengah ini menciptakan kesan yang elegan. Cincin tunangan ini begitu populer dan cocok digunakan untuk sehari-hari karena modelnya yang timeless, seperti pada koleksi cincin The Palace Jeweler nan cantik berikut.
Cincin Tunangan Berhias Berlian The Palace Jeweler
Rekomendasi cincin emas tunangan berlian lainnya yang populer yaitu three-stone ring atau cincin bermata tiga. Desainnya memiliki ciri khas sematan berlian besar di tengah yang diapit oleh dua batu berukuran lebih kecil di kedua sisi sampingnya. Desain ini memiliki makna yang mewakili kisah cinta abadi. Seperti pada salah satu koleksi cincin The Palace Jeweler berikut yang mempesona dengan desain cincin bermata tiga.
Cincin Emas Tunangan dengan Berlian Three-Stone
Model cincin emas tunangan berlian lainnya yang populer adalah desain halo ring. Desain ini memiliki sisipan batu permata besar berbentuk bundar di bagian tengah, sementara di bagian sisinya disematkan mata berlian dengan ukuran yang lebih kecil. Salah satu kemewahan cincin halo bisa Anda lihat pada cincin dari The Palace Jeweler satu ini. Sempurna jadi inspirasi cincin emas tunangan bertatahkan berlian yang cantik.
Desain Halo dari Cincin Tunangan The Palace Jeweler
Anda juga bisa memilih cincin model unik lainnya sebagai inspirasi cincin emas tunangan bertatahkan berlian dari The Palace Jeweler, salah satunya yaitu dari koleksi terbaru Golden Link.
The Palace Jeweler menghadirkan koleksi perhiasan terbaru dengan kemewahan desain layer yang mencolok. Kekuatan dan keindahan dari koleksi Golden Link yang menghubungkan satu elemen dengan elemen lainnya. Desain ini mencerminkan koneksi, keanggunan, dan kemewahan.
Setiap perhiasan dalam koleksi ini dirancang untuk memberikan nuansa yang standout dan dapat dikenakan dalam berbagai kesempatan, dari acara formal hingga kasual. Koleksi perhiasan Golden Link menggabungkan desain modern dan elegan, menampilkan berlian berkualitas H VS yang bersinar dan memukau.
Desain layer ini menampilkan perpaduan sempurna antara berlian tenis dan desain rantai. Tidak hanya mencerminkan keindahan dan kemewahan, tetapi juga memberikan kesan yang stylish dan berani. Koleksi Golden Link meliputi berbagai pilihan perhiasan, termasuk cincin wanita yang hadir dalam 5 pilihan desain yang bisa jadi inspirasi cincin emas tunangan bertatahkan berlian.
Model Cincin Emas Tunangan dengan Berlian
Setelah momen lamaran, tentu pernikahan jadi tujuannya. Maka itu, mempersiapkan cincin kawin juga jadi hal yang tak boleh dilewatkan. Jangan lupa untuk mencari ragam inspirasi cincin kawin dari The Palace Jeweler.
The Palace Jeweler selalu menghadirkan perhiasan seperti cincin nikah yang eksklusif, berkolaborasi dengan maestro fashion, Anne Avantie. Pilihan cincin kawin terbaik dari koleksi Kekaseh sempurna untuk melengkapi momen sakral dan bahagia Anda dan pasangan.
Sebagai #NationalJeweler, The Palace Jeweler berkolaborasi bersama desainer ternama Anne Avantie menghadirkan koleksi cincin kawin berhias berlian dalam pilihan desain yang terinspirasi dari motif batik. Memiliki arti filosofi kehidupan yang mendalam, koleksi ini mengusung desain yang terinspirasi dari enam motif batik khas budaya Indonesia dalam perpaduan white gold, yellow gold, dan rose gold, dengan sematan berlian.
Cincin Kawin Koleksi Kekaseh The Palace Jeweler x Anne Avantie
Dengan kadar #THERJAMIN tepat 18K dan dalam model yang #THERLENGKAP, The Palace Jeweler hadirkan koleksi cincin nikah bermotif batik dalam koleksi Kekaseh yang penuh pesona!
The Palace Jeweler menjadi #NationalJeweler terpercaya yang dapat Anda andalkan untuk semua kebutuhan perhiasan, baik emas, berlian hingga batu mulia lainnya, termasuk pilihan cincin emas tunangan dengan berlian.
Perhiasan The Palace Jeweler menjadi pilihan bagi banyak pasangan untuk menemani momen istimewa, mulai dari pertunangan hingga pernikahan. Dengan koleksi terbaiknya, mulai dari MOELA, Koleksi Perhiasan Ilusi, Kekaseh, Kasmaran, Nusantara, ILY Gold hingga Golden Link terbaru, Anda bisa memilih perhiasan yang cocok untuk setiap kebutuhan Anda.
Kunjungi gerai-gerai The Palace Jeweler terdekat di kota Anda untuk menemukan beragam perhiasan dengan kualitas 3T #Therjamin, #Therlengkap, #Therjangkau dalam pelayanan yang terbaik.
Tunggu apalagi? Segera kunjungi gerai The Palace Jeweler dan cek koleksi perhiasan terbaru dengan follow akun Instagram @thepalace_id, TikTok The Palace, atau dengan mengunjungi official website www.thepalacejeweler.com.
#Therlengkap
#Therjamin
#Therjangkau
#ThePalaceJeweler
#NationalJeweler