26.04.2024

Bingung Menentukan Harga Cincin Tunangan? Kenali Dulu 4 Bentuk Berlian Cantik

Bingung Menentukan Harga Cincin Tunangan? Kenali Dulu 4 Bentuk Berlian Cantik

Cincin tunangan adalah simbol komitmen pasangan. Salah satu elemen terpenting dari cincin tunangan adalah berlian yang melambangkan keabadian. Sebelum Anda memilih cincin tunangan, penting untuk mengenal berbagai bentuk berlian yang tersedia dan bagaimana bentuk tersebut memengaruhi harga cincin emas tunangan dengan berlian. Berikut bentuk berlian yang perlu Anda kenali sebelum membeli cincin tunangan.


Berbagai Bentuk Berlian pada Cincin Tunangan

1.   Princess

Salah satu bentuk berlian pada cincin tunangan yakni princess shape diamond. Berlian princess yang khas dengan bentuk perseginya memberikan tampilan modern namun elegan yang cocok bagi mereka yang mencari sesuatu yang lebih unik. Sudutnya yang tajam mewakili kekuatan dan stabilitas dalam hubungan, menjadikannya pilihan ideal bagi pasangan yang telah membangun fondasi yang kuat dan ingin mengekspresikannya dengan cara yang tak terlupakan.

2.   Marquise

Selanjutnya, ada bentuk berlian marquise pada cincin pertunangan. Bentuk marquise menarik perhatian dan sering memberi kesan berani, menambah daya tarik yang bold. Cincin pertunangan dengan berlian marquise mencerminkan komitmen dua individu unik yang bersatu untuk membentuk persatuan yang tidak dapat dipatahkan, menjadikannya pilihan sempurna bagi pasangan yang siap membawa perjalanan hubungan mereka ke tingkat selanjutnya.

3.   Cushion

Selanjutnya ada bentuk cushion. Cincin pertunangan dengan berlian bentuk cushion memiliki bentuk persegi dengan tepi membulat sehingga memberikan tampilan lembut dan romantis. Keabadiannya menyampaikan kesan keanggunan klasik sementara lekukannya yang halus mewakili stabilitas dalam hubungan Anda, cocok untuk pasangan yang menginginkan sesuatu yang indah namun bermakna.

4.   Emerald

Ada pula berlian berbentuk emerald dengan ciri khas persegi panjang yang memiliki sudut terpotong. Bentuk berlian ini memberi daya tarik yang royal ala kerajaan. Bentuk cincin pertunangan ini sering dipilih oleh pasangan yang menginginkan sesuatu yang lebih unik namun sekaligus klasik. Cincin pertunangan emerald melambangkan kekayaan, prestise, dan menjadikannya pilihan sempurna bagi mereka yang ingin menyampaikan cintanya dengan cara yang elegan dan mewah.

Itulah sejumlah bentuk berlian yang bisa Anda jadikan referensi dalam memilih cincin tunangan. Bicara soal cincin tunangan, sebagai gerai perhiasan yang #THERLENGKAP, The Palace Jeweler memiliki berbagai koleksi dengan harga cincin tunangan couple yang bervariatif. Terdapat sematan berlian yang istimewa untuk momen pertunangan, mulai dari warna D hingga J serta kejernihan: Flawless (F), Very Very Slightly Included (VVS), Very Slightly Included (VS).

Cincin Tunangan dengan Berlian The Palace Jeweler

Tak hanya koleksi perhiasan dengan harga cincin tunangan kekinian yang variatif, The Palace Jeweler juga menyediakan koleksi perhiasan yang beragam dengan desain elegan. Salah satunya Koleksi Perhiasan Berlian Ilusi dari The Palace Jeweler.

 

The Palace Jeweler Persembahkan Koleksi Perhiasan dengan Tatahan Berlian Bright Cut Setting

Bentuk berlian yang cantik dapat Anda temukan lebih lengkap di koleksi Perhiasan Berlian Ilusi. Tiap berlian dengan bright cut setting dan setting ilusi membuat perhiasan ini mampu menampilkan berlian yang tampak lebih besar dan bercahaya.

Koleksi Perhiasan dengan Setting Berlian Ilusi

The Palace Jeweler menghadirkan Koleksi Perhiasan Berlian Ilusi yang #THERJAMIN karena terbuat dari emas 18K dengan tatahan berlian H VS bright cut setting, sehingga menampakkan berlian yang lebih bercahaya.

Model Perhiasan Berlian yang Timeless dan Elegan dari Koleksi Perhiasan Ilusi

Di koleksi ini, ada anting-anting berlian dengan desain huggies dalam balutan white gold yang memesona. Tampilannya begitu cantik dan menawan!

Anting-Anting Menawan Bertatahkan Berlian Ilusi

Tak hanya koleksi perhiasan berlian, kalau Anda dan pasangan juga hendak mempersiapkan pernikahan, maka itu memilih cincin kawin juga perlu dipersiapkan sedari dini.

 

Cincin Kawin dengan Inspirasi Motif Batik di Koleksi Kekaseh The Palace Jeweler

The Palace Jeweler mempersembahkan koleksi Kekaseh. Koleksi ini merupakan kolaborasi The Palace Jeweler dengan Anne Avantie, desainer ternama Indonesia. Koleksi Kekaseh menghadirkan koleksi cincin kawin yang terinspirasi dari motif batik dan memiliki arti filosofi kehidupan yang mendalam.

Koleksi bertajuk 'Kekaseh' ini dirancang dengan inspirasi enam motif batik. Ini dirangkum dalam koleksi bertajuk Kekaseh, dengan perpaduan white gold, yellow gold, dan rose gold dengan sematan berlian dalam tatahannya.

Koleksi Cincin Kawin dari Koleksi Kekaseh Persembahan The Palace Jeweler

 

Kunjungi Gerai The Palace Jeweler!

Anda bisa menemukan berbagai rekomendasi cincin tunangan sekaligus mengetahui harga cincin tunangan terbaru yang sesuai untuk Anda dan pasangan di gerai-gerai The Palace Jeweler! Masih banyak koleksi perhiasan lainnya dari The Palace Jeweler yang bisa Anda lihat langsung. Selain itu, untuk melihat rekomendasi perhiasan berlian lainnya bisa mengecek website The Palace Jeweler, follow akun Instagram The Palace Jeweler, serta Tiktok The Palace Jeweler.

Tak perlu ragu memilih The Palace Jeweler untuk mencari koleksi perhiasan dari berbagai variasi, termasuk untuk cincin tunangan hingga cincin nikah. Sebagai #NationalJeweler, #ThePalaceJeweler merupakan brand perhiasan dengan konsep 3T yakni #Therlengkap, #Therjangkau, dan #Therjamin.

The Palace Jeweler sebagai jewelry brand #Therlengkap punya berbagai koleksi perhiasan yang variatif. Dengan konsep megastore one stop shopping destination, The Palace Jeweler menyediakan berbagai variasi perhiasan mulai dari berlian, emas, hingga batu permata lainnya. Selain lengkap, The Palace Jeweler juga menyediakan koleksi perhiasan dengan harga #Therjangkau. Satu hal yang terpenting, The Palace Jeweler tentunya memberikan jaminan keaslian perhiasan di setiap koleksi yang diusungnya dengan konsep #Therjamin. Setiap perhiasan memiliki kadar emas yang tepat yaitu 18 karat atau memiliki kandungan emas sebanyak 75.5% sesuai standar internasional dan standar nasional Indonesia.

#Therlengkap #Therjamin #Therjangkau #ThePalaceJeweler #NationalJeweler

whatsapp
Hubungi Kami